
Humas – Pada hari Senin tanggal 21 Mei 2018 Pengadilan Negeri Bintuhan mengadakan upacara bendera dalam rangka memperingati Hari Kebangkitan Nasional ke-110. Upacara ini diikuti oleh pegawai termasuk para calon hakim Pengadilan Negeri Bintuhan. Amanat dengan tema “Pembangunan Sumber Daya Manusia Memperkuat Pondasi Kebangkitan Nasional Indonesia di Era Digital” dibacakan oleh oleh Alto Antonio, S.H., M.H. sebagai Pembina Upacara.
« Next: KPT-CUP VOLLEY BALL I DAN TURNAMEN TENIS PTWP PENGADILAN TINGGI BENGKULU »« Previous: SOSIALISASI SIMULASI PENANGGULANGAN BENCANA KEBAKARAN PENGADILAN NEGERI BINTUHAN BEKERJA SAMA DENGAN DINAS SATUAN POLISI PAMONG PRAJA DAN DINAS PEMADAM KEBAKARAN
BERITA PENGADILAN TINGGI BENGKULU
BERITA BADILUM
Bersama Bkn Dan Sekretariat Negara, Ditjen Badilum Lakukan Penyelesaian Proses Pensiun Pegawai Negeri Sipil
sebagai Bentuk Komitmen Pelayanan Pada Para Pejabat Dan Pegawai Pengadilan ... selengkapnya
Pengadilan Tinggi Riau, Pengadilan Tinggi Bengkulu Dan Pengadilan Tinggi Denpasar Terima Penghargaan Capaian Indikator Pelaksanaan Anggaran Dari Dirjen Badilum
sebagai Bentuk Apresiasi Atas Kinerja Satuan Kerja Dalam Menyusun Dan ... selengkapnya
Dirjen Badilum: Penyusunan Anggaran Di Pengadilan Harus Bertanggung Jawab Dan Berkualitas
dalam Rangkaian Kunjungan Kerja Di Kota Bandung, Provinsi Jawa Barat ... selengkapnya